IMG-LOGO

Pemerintahan Desa

Create By 07 November 2014 13 Views

PEMERINTAHAN


Bahwa desa pucang sebelum tahun 1917 dibagi menjadi 3 wilayah yang di pimpin oleh tiga lurah hingga tahun 1917 kemudian mulai tahun 1917, Desa Pucang dipimpin oleh beberapa Kepala Desa dengan urutan sebagai berikut :

1.      Tahun 1917 s.d tahun 1927 di pimpin oleh HARDJO DARMO.

2.      Tahun 1928 sampai dengan tahun 1945 dipimpin oleh lurah KARTODIDJOJO.

3.      Tahun 1945 sampai tahun 1947 dipimpin oleh lurah BUCHORI.

4.    Tahun 1947 hingga 1988 dipimpin oleh Bpk H.M IRSYAT BRIJDJO PAWIRO, pada masa itulah terjadi masa transisi selama satu tahun yang kepemimpinannya di jabat oleh PJ Kepala Desa, yaitu SLAMET WIDODO dan masa itu pula terjadi alih status dari Kelurahan Menjadi Desa.

5.       Tahun 1989 s/d 1998 dipimpin oleh seorang Kepala Desa yaitu H FARID ALWI.

6.      Tahun 1999 sampai 2007 di pimpin oleh NGABIDIN.

7.      Tahun 2007 sampai 2014 di pimpin oleh Drs. ANWARI.

8.      Tahun 2014 sampai 2020 di pimpin oleh Drs. H. ANWARI

9.      Tahun 2020 hingga saat ini masih di pimpin oleh Drs.H.ANWARI


       KELEMBAGAAN DESA PUCANG

 

 

No

 

Jenis Kelembagaan Desa

 

Jumlah Pengurus/Kader

1

Badan Permusyawaratan Desa

7      Orang

2

Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa  ( LPMD/ KMD )

25    Orang

3

Lembaga Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga ( LPKK )

45    Orang

4

Lembaga Persatuan Pemuda ( LPP )

25    Orang

5

Koperasi Industri Sentral

10    Orang

6

Unit Pelayanan Kegiatan Gabungan (UPKG)

35    Orang

7

Koperasi Petani

0      Orang

8

Kelompot Tani Ternak

14   Orang

9

Lumbung Desa

  0   Orang

10

Pengelola Air Bersih

10   Orang

11

Pengurus P3A

  5   Orang

12

Pengelola Kelompok Industri Sentral

10   Orang

13

Kelompok Tani

30   Orang

14

RT

21   Orang

15

RW

  6   Orang

16

Kelompok Kesenian

60   Orang

17

Pos Obat Desa/ PKD

  3   Orang

18

PAUD

  5   Orang

19

TK/RA

  5   Orang

20

SD

10   Orang

21

MI

  6   Orang

22

MTs

12   Orang

23

Kelompok Yasinan

150 Orang

24

Muhammadiyah

  8   Orang

25

NU

25   Orang

26

Pesantren TPQ/TPA

40   Orang

27

Pesantren Darul Hikam

  5   Orang

28

Pesantren Rhoudlotul Hikam

  5   Orang

29

Dasa Wisma

100 Orang

30

Pos Yandu

18   Orang

31

Badan Amil Zakat Infak Sodaqoh ( BAZIS )

32   Orang

32

Lazismu

  8   Orang

33

Muslimat

18   Orang

34

GP Ansor

20   Orang

35

Siskamling Dusun

11 Orang/Dusun

PEMERINTAHAN